Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2017

Manusai dan Keadilan

MANUSIA DAN KEADILAN 1. Pengertian Keadilan         Keadilan adalah suatu kondisi dimana pada saat kebenaran ideal secara moral mengenai suatu hal  baik menyangkut benda atau orang yang ditempatkan sesuai tempatnya . Di setiap bagian kehidupan manusia dalam melakukan aktivitasnya pasti pernah mengalami perlakuan yang tidak adil, dimana setiap diri manusia terdapat suatu dorongan atau keinginan untuk berbuat jujur namun terkadang untuk melakukan kejujuran itu sangatlah sulit dan banyak kendalanya yang harus di hadapi. Dan setiap orang mempunyai hak keadilan masing-masing, yang menjadi hak setiap orang yaitu di akui dan di perlakukan sesuai harkat dan martabatnya sama derajatnya dan tidak membedakan agama, suku, dan ras tertentu.         Menurut kamus besar bahasa indonesia, kata adil memiliki arti tidak berat sebelah atau memihak manapun tidak sewenang-wenang. Menurut Aristoteles keadilan adalah kelayakan dalam tindakan manusia, kelayakan diartikan sebagai titik tengah antar

Manusia dan Penderitaan

Manusia Dan Penderitaan A. Pengertian Manusia dan penderitaan        Penderitaan berasal dari kata Derita yang artinya menanggung atau merasakan sesuatu yang tidak menyenangkan. Penderitaan ada yang ringan dan ada yang berat, Suatu peristiwa yang dianggap penderitaan oleh seseorang belum tentu merupakan penderitaan bagi orang lain. Bisa juga penderitaan menjadi energi untuk bangkit dan menjadikan seseorang jauh lebih baik dari sebelumnya.   Penderitaan itu ada yang fisik dan ada yang psikis. Penderitaan fisik dapat dihadapi dengan cara medis untuk mengurangi atau menyembuhkannya. Sedangkan penderitaan psikis penyembuhannya terletak pada kemampuan penderita menyelesaikan persoalan-persoalan psikis.Manusia adalah makhluk berbudaya, dengan budayanya itu ia berusaha mengatasi penderitaan yang mengancam atau dialaminya. Hal ini membuat manusia itu kreatif, baik bagi penderita sendiri maupun bagi orang lain òyang melihat atau mengamati penderitaan. B. Pengaruh penderitaan te